resep masakan
Asalam mualikum sobat!..malam ini saya akn berbagi cara membuat masakan bistik jawa,dan berikut ini bahan-bahan yg dibutuh kan untuk membuat satu porsi bistik jawa.
Bahan bahan:
- 1 Kg daging sapi.
- Sandung lamur/daging kelapa.
Bumbu:
- 4 Buah bawang merah.
- 4 Siung bawang putih.
- 1 Cangkir minyak goreng.
- 1 Sendok makan mentega.
- 4 Sendok makan kecap.
- 1 Lembar daun jeruk purut.
-  Garam dan pala secukupnya.
- 2 Gelas air.
- Bawang goreng secukupnya.
Cara membuatnya:
- Daging dicuci bersih dipotong-potong, bawang putih dan bawang merah dihaluskan dan ditumis dengan 1 sendok minyak goreng,bubuhkan garam,merica dan pala.tuangkan 2 gelas air dan aduk sampai mendidih,kemudian masukan daging yang telah direbus dahulu,sambil dibalik-balik agar bumbunya merata dan meresap.
- Bubuhkan secangkir minyak dan mentega yang telah dipanaskan, tunggu sampai busanya hilang,biarkan hingga coklat dan merata.dan yang terakhir masukan kecap manis dan air sedikit lalu angkat dari perapian,iris tipis-tipis dan letakkan dalam piring panjang.siram dengan kuah kecap dan taburkan bawang goreng.

Mudahkan buruan..dicoba dirumah kalian masing2...

0 komentar:

Post a Comment

Anda Sopan Kami Segan!..
- No Spam
- No Porno
- No Like Aktif

 
Top